Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI Ke-78 Bhabinkamtibmas Polsek Bojong Polres Purwakarta Adakan Lomba Cerdas Cermat Di Desa Binaannya

 

WartadesaTv || Purwakarta – Bhabinkamtibmas Polsek Bojong, Polres Purwakarta, Bripka Koko Juniadi, SH telah sukses menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat bagi siswa SD Satap Cileunca, yang berlangsung di Gedung SD Satap Cileunca pada hari Selasa, 22 Agustus 2023.

 

Acara ini merupakan salah satu rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78 dengan mengusung tema “Terus Melaju Untuk Indonesia Maju”

 

Dengan diselenggarakannya

Lomba Cerdas Cermat tersebut bertujuan selain untuk mempererat hubungan antara Bhabinkamtibmas dengan para siswa, khususnya para siswa di SD Satap Cileunca, juga memperkuat pemahaman anak-anak tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan mereka.

 

Bripka Koko Juniadi dalam sambutannya singkatnya, menyampaikan,

Komentar