Baca juga:Pererat Silaturahmi lebih Dekat Bersama Masyarakat, Intelkam Polda Jabar Sambang Nelayan Sukabumi
Pihaknya menambahkan, bahwa tahun ini pemerintah daerah memberikan dana hibah untuk Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kebumen sebesar Rp2.050.000.000. Uang tersebut akan digunakan untuk pembinaan para atlet di semua cabang olahraga, termasuk judo.
Baca juga:Babinsa Desa Sawit Koramil 1903 Darangdan Hadiri Forum Konsultasi Publik Regsosek 2023
“Atlet judo kita cukup bagus dan diperhitungkan. KONI sudah menargetkan bisa menggondol dua emas dalam ajang kejuaran PON Prov di Pati Raya pada Agustus mendatang,” terangnya.
Bupati berpesan kepada semua atlet untuk terus semangat berlatih, dan selalu menjaga sportivitas. Ia berharap nama Kebumen bisa harum dengan hadirnya para atlet-atlet berbakat dan berprestasi.
Baca juga:Karya Bakti Babinsa Bersama Warga Di Desa Neglasari
Untuk diketahui kejuaran Judo Bupati Cup 2023 diikuti 80 peserta dari empat club, yakni Judowasa SMA Rowokele, Judowasa Gombong, Judowasa Kebumen, dan Judowasa Jatijajar.
Empat club ini terbagi tiga kategori, yakni belia, kaget, junior senior. Adapun untuk anak-anak ada kodomo kata, naekkado kata, dan juno kata. Sementara untuk hadiah telah dipersiapkan berupa medali emas, perak dan juga perunggu serta tambahan sepeda dari Bupati.
Reporter: Fandi








Komentar